Asalamualaikum Wr Wb
~Cara Membuat Menu Breadcrumbs adalah salah satu trik SEO yang berfungsi untuk memudahkan perayapan googlebot dan lain-lainya sehingga para mesin pencari tersebut mudah mengetahui denah Blog kita.
Contoh
Sebelum saya menemukan Scrip ini saya ingin juga memasang di blog saya tapi setelah beberapa hari saya tidak juga menemukan tutorial tersebut dan suatu ketika lagi blogwalking ke blog teman-teman ketemu lah artikel yang menjelaskan Breadcrumbs. Dan saya yakin anda sangat membutuhkan info ini
Banyak blog maupun Web profesional yang memakai sistem breadcrumbs , selain SEO Frendly juga tanpak profesional. Nah permasalahan yang kita hadapi ialah blog gratisan seperti Blogger.com tidak menyediakan layanan otomatis untuk menambahkan Menu Breadcrumbs. Oleh karena itu kita harus membuat Breadcrumbs secara manual melalui Edit HTML.
Adapun Langkah Menambah Breadcrumbs sebagai berikut:
1. Log in Blogger.com
2. klik Templat > Edit HTML
3. cari kode ini ]]></b:skin
4. Setelah ketemu Paste kode berikut ini tepat di bawah kode ]]></b:skin
.breadcrumbs {padding:5px 5px 5px 0px; margin: 0px 0px 15px 0px; font-size:90%; line-height: 1.4em; border-bottom:3px double #eee;}
5. setelah ketemu Ganti kode di atas tersebut dengan kode di bawah ini
<b:includable id='breadcrumb' var='posts'><b:if cond='data:blog.homepageUrl != data:blog.url'>
<b:if cond='data:blog.pageType == "static_page"'>
<div class='breadcrumbs'><span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'>Home</a></span> » <span><data:blog.pageName/></span></div>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<!-- breadcrumb for the post page -->
<b:loop values='data:posts' var='post'>
<b:if cond='data:post.labels'>
<div class='breadcrumbs' xmlns:v='http://rdf.data-vocabulary.org/#'>
<span typeof='v:Breadcrumb'><a expr:href='data:blog.homepageUrl' property='v:title' rel='v:url'>Home</a></span>
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
» <span typeof='v:Breadcrumb'><a expr:href='data:label.url' property='v:title' rel='v:url'><data:label.name/></a></span>
</b:loop>
» <span><data:post.title/></span>
</div>
<b:else/>
<div class='breadcrumbs'><span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'>Home</a></span> » <span>Unlabelled</span> » <span><data:post.title/></span></div>
</b:if>
</b:loop>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "archive"'>
<!-- breadcrumb for the label archive page and search pages.. -->
<div class='breadcrumbs'>
<span><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></span> » <span>Archives for <data:blog.pageName/></span>
</div>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<div class='breadcrumbs'>
<b:if cond='data:blog.pageName == ""'>
<span><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></span> » <span>All posts</span>
<b:else/>
<span><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></span> » <span>Posts filed under <data:blog.pageName/></span>
</b:if>
</div>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:includable>
<b:includable id='main' var='top'>
<b:include data='posts' name='breadcrumb'/>
terima kasih anda telah bersabar mengikuti tutorial Membuat Menu Breadcrumbs jika anda mendapatkan bahasa yang tidak dipahami silahkan tinggalkan komentar di bawah ini..
Wasalamualaikum
Tag :
Trik SEO
0 Komentar untuk "Membuat Menu Breadcrumbs"
Biasakan diri kita untuk berterimakasih kepada orang yang telah mengajari kita walaupun itu hanya satu ayat
SPAMING AKN DIHAPUS OTOMATIS OLEH ROBOT BLOG INI